Cara Flash Asus Zenfone C (Z007) Via Adb Fastboot

Cara Flash Asus Zenfone C (Z007) Via Adb Fastboot

cara-flash-asus-zenfone-c-z007-via-adb-fastboot

    Halo para pencari rupiah,, pada kesempatan kali ini saya ditFlasher akan membuatkan sebuah tutorial yaitu bagaimana cara Flashing Asus Zenfone C dengan model : Z007 yang bisa mengatasi masalah pada kerusakan software seperti ;

  • Bootloop/ngahuleung tarik (mentok logo asus)
  • Lupa Pola,Pin,Katasandi,
  • Sayangnya Aplikasi Telah Berhenti,
  • Terkena Virus atau Malware yang menyebabkan handphone error,
  • Lemot alias loading lama,
  • Imei hilang, imei null, imei kosong, imei nol,
  • Nghank, dan masih banyak lagi masalah software lainnya bisa di atasi dengan cara flashing ini, dengan catatan handphone hanya rusak di software saja, dan kondisi hardware baik-baik saja.

Perlu kalian ketahui beberapa hal sebelum kalian memulai melakukan flashing pada Asus Zenfone C ini adalah sebagai berikut ;

  1. Data pada penyimpanan internal atau memori telepon akan terhapus, jadi saya sarankan untuk membackup terlebih dahulu data yang ada pada penyimpanan internal jika masih bisa di backup,
  2. Handphone akan kembali ke setelan defaul/pabrik,
  3. Pada saat akan melakukan flashing, pastikan baterai pada handhone lebih dari 50% (mencegah hal yang tidak ingin terjadi)
  4. Jangan ganggu koneksi hp ke komputer pada saat proses flashing sedang berlangsung,
  5. Gunakan kabel data yang bagus (tidak ori gpp asal masih bagus) lebih bagus lagi kalo ori,
  6. Gunakan Firmware/File Flash yang sesuai dengan handphone yang akan di flash,

Hal atau Bahan-bahan yang harus kamu siapkan bisa di download di bawah ini ;

Jika kalian sudah download dan siapkan bahan-bahan di atas kita langsung saja ke langkah langkah flashing nya ;

  1. Jika file yang di download ber bentuk rar atau zip, kalian ekstrak terlebih dahulu
  2. Setelah di ekstrak, install Usb driver intel dan juga install Universal Adb Driver setup di komputer/ laptop kalian.
  3. dan untuk langkah selanjutnya, biar lebih jelas jika ada gambarnya, jadi saya buatkan video tutorial nya supaya kalian bisa mudah memahaminya, bisa klik disini untuk lihat via youtube atau langsung saja tonton videonya di bawah ini ;

Itulah tadi bagaimana Cara Flash Asus Zenfone C (Z007) Via Adb Fastboot semoga bermanfaat, dan selamat mencoba, dan segala resiko di tanggung sendiri....😉

Baca Juga : Cara Flash Asus Zenfone Selfie Z00UD, (Firmware Tested)

Posting Komentar untuk "Cara Flash Asus Zenfone C (Z007) Via Adb Fastboot"